Fungsi dari Partisi – Partisi di Ubuntu Server 10.0 4
1 . / ---- > Root direktori yang membentuk basic sistem file. Semua file dan direktori secara logic berada di dalam root direktori ini walaupun dari lokasi yang berbeda.
2 . /home ----> berisi direktori-direktori yang merupakan direktori home untuk user biasa dan aplikasi tertentu.
3 . /boot ----> berisi file-file yang digunakan untuk booting Linux termasuk kernel image
4 . /usr ----> berisi library, binary, dokumentasi dan file lainnya hasil instalasi user
5 . /var ----> berisikan file-file log, mailbox dan data-data aplikasi yang terinstall
6 . /tmp ----> berisi file-file sementara yang dibutuhkan sebuah aplikasi yang sedang berjalan
7 . /opt ----> tempat lokasi untuk menginstal aplikasi tambahan (optional)
8 . Swap ----> berfungsi untuk membantu kinerja memory (RAM)
0 komentar:
Posting Komentar